Cara Mudah Menaikan Posisi Blog Pada Situs Mesin Pencari

Admin Wednesday, May 06, 2015
Cara Mudah Menaikan Posisi Blog Pada Mesin Pencari

Kesempatan kali ini saya ingin berbagi cara bagaimana Menaikan Posisi Blog Pada Mesin Pencarian google, yahoo, bing dan lainnya dengan menggunakan atau menambahkan meta tags.

Mungkin sudah banyak para pakar seo yang memberikan cara bagaimana agar posisi blog kita berada pada peringkat atas dari hasil pencarian mesin pencari. Buat kamu yang belum tahu caranya seperti apa, kamu bisa melakukan tips dan trik menambahkan meta tags pada blogspot berikut.

Menambahkan meta tags sangat penting jika kamu ingin mendapatkan banyak pengunjung yang datang dari tautan situs pencari seperti google dan situs pencari lainnya. Oleh karena itu meta tags pada blogspot terutama meta tags deskripsi merupakan salah satu hal yang sangat penting.

Meta tags berfungsi untuk menggambarkan dan menyampaikan seperti apa blog kamu kepada situs pencarian. Meta tags juga bisa memberitahu situs pencari untuk melacak blog kamu lebih akurat. Dengan kata lain, dengan menambahkan meta tags maka situs mesin pencari akan lebih benar dan akurat dalam mendeteksi blog kamu.

Mari ita langsung ke cara menambahkan meta tags pada blog.

Masuk ke akun blogspot kamu, pilih template lalu edit html.

Berikut adalah kode yang harus kamu tambahkan.
<meta content='DESCRIPTION HERE' name='description'/>
<meta content='KEYWORDS HERE' name='keywords'/>
<meta content='AUTHOR NAME HERE' name='author'/>



DESCRIPTION HERE: Tulis mengenai apa blog kamu
KEYWORDS: Tulis kata kunci blog dan artikel kamu
AUTHOR NAME:  Tulis nama kamu

Masukkan kode di atas tepat dibawah kode :
<b:include data='blog' name='all-head-content'/>

Untuk lebih jelasnya bisa dilihat pada gambar





Jangan menambahkan pada deskripsi dengan kata kunci, google atau situs mesin pencari lain akan memblok blog kamu karena terlalu sering melakukan pengulangan kata kunci. Jadi sebaiknya jangan mengulangi kata kunci lebih dari 3 kali.

Demikian cara menambahkan meta tags pada blog, selamat mencoba dan semoga bermanfaat.



Artikel Terkait

Next Article
« Prev Post
Previous Article
Next Post »
Penulisan markup di komentar
  • Untuk menulis huruf bold gunakan <strong></strong> atau <b></b>.
  • Untuk menulis huruf italic gunakan <em></em> atau <i></i>.
  • Untuk menulis huruf underline gunakan <u></u>.
  • Untuk menulis huruf strikethrought gunakan <strike></strike>.
  • Untuk menulis kode HTML gunakan <code></code> atau <pre></pre> atau <pre><code></code></pre>, dan silakan parse kode pada kotak parser di bawah ini.

Disqus
Tambahkan komentar Anda

No comments

Terima kasih telah membaca artikel blog ini, Silahkan berkomentar yang sopan. Dilarang SPAM